Dewasa ini Kursus SEO telah bertebaran dimana mana, mulai dari kursus SEO offline maupun Kursus SEO online. Hal ini menjadi lazim karena memang SEO saat ini sangat dibutuhkan oleh para profesional yang ingin menjadi konsultan SEO, personal yang ingin mengembangkan bisnisnya menggunakan teknik SEO atau juga ingin membuka worshop SEO, perusahaan yang membuthkan pakar SEO.
Namun memang perlu di ketahui bahwa tidak semua Kursus SEO memiliki kualitas yang bagus dan memiliki follow up yang tentu bagus juga.
Sebelum saya memberikan testimoni setelah mengikuti Kursus SEO dengan salah satu pakar SEO terbaik di Indonesia, saya akan menjelaskan terlebih dahulu tentang SEO
Apa Itu SEO?
Search Engine Optimization atau biasa disingkat dengan SEO merupakan suatu teknik digital marketing dengan cara mengoptimasi website agar mendapatkan hasil pencarian teratas pada kata kunci tetarget di mesin pencari Google.
Biasanya pakar SEO selalu menargetkan website nya berada pada halaman satu google dan urutan 3 besar teratas pada kata kunci tertentu.
Dengan mendapatkan rangking yang tinggi, maka potensi branding, serta trafik, maupun closing ratio menjadi semakin jauh lebih tinggi.
Bagaiamana SEO Bekerja?
SEO itu bekerja dengan cara si mesin pencari menggunakan suatu algoritma tertentu untuk dapat menemukan konten mana yang layak untuk di jadikan rangking tertinggi nya.
Namun mesin pencari akan terus melakukan perubahan dan pembaruan pada algoritma, yang mana jika Anda tidak memperbaharui dan merubah teknik yang Anda miliki, maka tidak akan berlaku lagi teknik Anda dan otomatis tidak akan works.
8 Poin Utaman Yang Menjadi Indikator Utama Website
- Struktur URL
- Penggunaan SSL/TLS
- Topik Konten
- Search Inten
- Struktur Konten
- Meta Tags
- Backlink
- Kecepatan Website
Jenis Jenis SEO
Ada dua jenis SEO yang harus Anda perlajari karena dua jenis SEO ini saling berkaitan dan sama pentingnya. Untuk mendapatkan hasil yang optimal Anda harus menerapkan kedua jenis SEO ini.
- SEO On Page
Apa yang di maksud dengan SEO On Page? SEO On Page ialah step step optimasi yang ada didalam website Anda.
Ada beberapa langkah optimasi dalam SEO On Page, yaitu : Permalink, Penggunaan Heading, Judul Konten, Struktur Konten, Density, Kecepatan Website, dan langkah lagkah lainnya.
- SEO Off Page
Berbeda dengan On Page, Off Page justru ialah langkah optimasi yang di lakukan di luar webiste Anda. Karena untuk mengoptimasi suatu website tidak cukup hanya mengoptimasi di dalam website saja, melainkan juga faktor luar website juga mempengaruhi kualitas website Anda.
Salah satu faktor luar website yang cukup penting yaitu Backlink dan Inbound Link.
Seberapa pentingkah SEO Untuk Website?
Jawabannya adalah sangat penting. Karena semua website besar dan ingin bersaing semuanya telah menggunakan teknik SEO, baik mereka pelajari sendiri, menghire alhi SEO atau menggunakan jasa Konsultan SEO.
Jadi jika Anda tidak menggunakan teknik SEO, Adalah ketinggalan sekali hasilnya. Berikut adalah beberapa poin benefit yang Anda dapatkan jika website Anda di optimasi menggunakan teknik SEO :
- Mesin Pencari Saat Ini Telah Menjadi Salah Satu Sumber Utama Informasi
Orang orang kini mencari sumber informasi dengan menggunakan mesin pencari. Mereka mencari sumber informasi apapun karena merasa lebih simpel dan tidak repot.
- Trafik Di Dominasi Oleh Konten Dan Website Yang Berada Di Halaman Pertama
Mayoritas pengguna hanya akan mengunjungi website yang berada di halaman pertama. Karena mereka merasa bahwa website yang berada di halaman pertama ialah website yang terpercaya dan profesional.
- Website Anda Lebih Mudah Ditemukan Dengan Berbagai Kata Kunci tertarget
Dengan Anda mengoptimasi website menggunakan teknik SEO, orang yang akan mengetikkan kata kunci tertentu yang telah Anda targetkan, secara otomatis di halaman pertama mesin pencari akan muncul website Anda.
- Kredibilitas Dan Brand Awareness Secara Otomastis Akan Meningkat
Seperti yang di jelaskan di atas tadi bahwa website yang berada di di halaman pertama akan secara otomatis menjadi top of mind pengguna. Yang mana secara otomastis pula website yang berada di halaman pertama kredibilitas maupun brand awareness pun meningkat.
- Trafik organik Akan Lebih Mudah Di Konversi
Trafik non organik akan dapat konversi juga, namun trafik organik akan lebih mudah di konversi karena memang pengguna sendiri yang mencari dan membutukannya.
Nah, Itu Tadi Merupakan Pengetahuan Fundamental Tentang SEO, Yang Mana Anda harus Memastikan Jika Ingin Mengikuti Kursus SEO Materi Yang Di Berikan Mencakup Poin Yang Telah DI Sebutkan Diatas
Kini Anda tela mengetahui arti SEO secara sederhana dan betapa pentingnya SEO untuk website Anda. Ohiya untuk informasi saja, Di luaran sana gaji para praktisi SEO mencapai 7 juta sampai dengan 15 juta rupiah loh.
Jika Anda bisa menguasai teknik teknik SEO, maka Anda adalah salah satu orang yang sangat di butihkan dan ilmu Anda sangat di hargai di perusahaan perusahaan milik negara maupun corporate.
Namun Tentu Anda harus mengikuti seminar SEO, Kelas SEO, Workshop SEO, Komunitas SEO, Kursus SEO, segala yang berkaitan dengan SEO, untuk mengetahui dan mempelajarinya dan menguasainya.
Setelah itu Anda harus membuat portofolio untuk diri Anda agar Perusahaan yakin bahwa Anda memnag praktisi SEO.
Testimoni Tentang Kursus SEO Yang Saya Ikuti
Saya telah mengikuti Kursus SEO yang di adakan oleh salah satu Pakar SEO terbaik di Indonesia, yang telah menggeluti dunia SEO lebih dari 7 tahun lamanya dan konsisten di dunia SEO.
Tentu saya tidak ragu sedikitpun dengan reputasi yang beliau miliki. Dan memang benar saja ilmu yang beliau miliki di bidang SEO memang benar benar ilmu yang dimiliki oleh seorang “Mastah”.
Penyampainnya ketika mengajar pun sangat lugas dan jelas, tidak terlalu cepat, tidak juga terlalu lama. Bahasa yang di gunakan mudah di cerna dan di mengerti untuk ukuran nubie seperti saya.
Materi kursus seo yang di berikan lewat power poin-nya juga mudah di baca, tidak terlalu banyak desain yang menganggu.
Step by step di ajari mulai dari pengetahuan fundamental awal hingga ilmu daging tanteng SEO dan ilmu seorang Advance.
Yang saya suka dari cara beliau mengajar adalah beliau mengajar dengan sabar bahkan untuk orang yang sering bertanya sekalipun.
Dan beliau tidak segan segan untuk memberitahu ilmu yang memang menjadi rahasia. Mungkin ada beberapa pakar yang tidak mengajari semua ilmu yang di milkinya, tetapi tidak dengan beliau.
Kepribadiannnya yang humble juga membuat suasana kursus SEO menjadi serius tapi santai. Ilmu yang mudah di pahami, membuat Saya lebih mudah untuk mempraktekkan langkah demi langkahnya.
Saya yang tidak tahu tantang SEO sama sekali, kini menjadi tahu dan passionate sekali. Kini Ilmu Digital Marketing yang sedang dalami adalah SEO, Karena beliau saya menjadi sangat telah mengerti dengan dunia SEO dan sedang dalam tahap membangun portofolio dengan acuan yang telah diajarkan oleh beliau.
Beliau Adalah Mas Defriansyah. Telah sangat lama berfokus di Dunia SEO yang mana membuat saya tidak bisa meragukan kualitas ilmu yang dimiliki beliau di bidang SEO.
Website beliau defriansyah.net telah banyak kata kunci tertarget yang mendapatkan rangking tinggi di halaman pertama mesin pencari Google.
Ratusan Alumni Kursus SEO beliau pun telah sangat banyak yang berhasil baik secara ilmu SEO, hasil portofolio, maupun website bisnis yang di optimasi dengan teknik SEO yang beliau ajarkan.